HARI LAHIR DAN WATAK (dok.Salakanagara)

Richadiana Kartakusuma (Admin Salakanagara)

HARI LAHIR sangat mempengaruhi watak dan kepribadian kendati tak luput watak dan kepribadian juga dipengaruhi keluarga dan lingkunga sekitarnya (pendidikan, pekerjaan dll)

SENIN (SOMA-WARA): Wedal Senin dilambangkan bunga. Sifat dasar dari bunga adalah keindahan jadi tak ada salahnya jika yang lahir di hari senin bisa diberi julukan si Rupawan. Orang-orang ini cenderung narsis dan posesif selalu ceria atau periang selalu membuat kesan humoris pada orang-orang di sekitarnya mempunyai daya pikat yang luar biasa, karena memiliki aura kuat seperti lambangnya = bunga. selalu menjadi pusat perhatian dan orang-orang akan segera menyukaiinya. cocok berkarier di dunia seni hiburan, host adalah profesi yang baik manusia Senin

SALASA (ANGGARA-WARA): Wedal selasa dilambangkan api. Sifat dasar api adalah kuat dan hidup. kharismatik. Disegani karena berjiwa pemimpin. mempunyai rasa percaya diri yang tinggi bukannya hanya dalam penampilan tetapi juga kemampuan. jika dia laki-laki pasti bertubuh tegap, jika dia perempuan terlihat angun dan elegan. cocok berkarier di bidang politik atau sebagai orator karena sikap bawaannya dan kata-katanya dapat dipercaya. bisa juga berkarier di bidang perdagangan atau benjadi pebisnis yang handal.

RABU (BUDDHA-WARA): Wedal rabu dilambangkan daun. Sifat dasar daun adalah kebaikan maka dijuluki si dermawan. Sifat yang penuh kasih membuat orang-orang memanfaatkannya. mempunyai daya empati yang sangat kuat dan mudah jatuh cinta. Tidak bersikap tegas adalah salah satu sifat buruknya. merasa kasihan pada orang lain meskipun kadang rasa kasihnya itu merugikan dirinya sendiri. Kariernya yang terbaik guru atau dokter karena profesi ini sangat cocok untuk menunjang kariernya yang membutuhkan rasa kemanusian dan belas kasih yang tinggi.

KAMIS (WRHASPATI-WARA): Wedal kamis dilambangkan angin. Sifat dasar dari angin adalah selalu bergerak. Jadi tidak ada salahnya jika si anak kamis diberi julukan si pekerja keras. Sifatnya tidak pernah tinggal diam dalam hidupnya. Malas adalah musuh terbesarnya. senang bekerja keras untuk mengembangkan kreativitasnya. sangat bertangung jawab terhadap pekerjaannya juga terhadap keluarganya. Sering kali anak yang lahir di hari kamis selalu menjadi tulang punggung keluarga. Karier terbaik pelaut, pekerjaan yang menguras tenaga, bisnisman karena bisa mengembangakan usahanya dengan baik.

JUMAAH (SUKRA-WARA): Wedal Jumat dilmbangkan air. Sifat dasar dari air adalah diam-diam menghanyutkan. mempunyai sifat yang tenang dan dingin. tapi juga pemurung dan selalu sedih. Karena setiap persoalan sekecil apa pun mereka masukan kedalam hati. Namun bijaksana yang luar biasa, cenderung suka mengalah daripada harus bertikai. mencintai ketenangan. Karier yang cocok penulis, sastrawan, seniman, jurnalis, dan hakim karena sikapnya yang tenang dan bijaksana sangat menunjang terhadap karier mereka.

SABTU (SANAISCARA-WARA): Wedal sabtu dilambangkan bumi. Sifat dasar dari bumi adalah diam namun mempunyai pengetahuan yang luas. Orang-orang ini biasanya mempunyai sifat ingin mejelajah bumi sesuai dengan simbolnya bumi maka mereka ingin mengenali diri mereka dengan mengelilingi bumi. Jadi tidak ada salahnya jika yang lahir di hari Sabtu dijuliki sebagai pelancong. mempunyai jiwa petualang yang tinggi. pemberani yang punya sifat ulet dan tidak mudah menyerah. menikmati kegagalan sebagai kesuksesan yang tertunda. Karier yang cocok untuk mereka adalah duta besar, antropogi, atau ahli sejarah.

MINGGU (ADITYA/RADITYA WARA): Wedal Minggu dilambangkan langit. Sifat dari langit adalah luas - selalu berwawasan luas dan mempunyai pandangan jauh ke depan optimis - namun, sifat jelek yang lahir di Minggu cenderung sombong dan ingin menang sendiri. merasa paling cerdas, selalu bahagia jarang bersedih. kegagalan dalam hidupnya mereka selalu mengangap sebagi riak-riak kecil dalam bahtera hidupnya. Kariernya adalah presiden, pilot, alhi pidato, dan model ****

ilustrasi gambar tina Google
HARI LAHIR DAN WATAK  (dok.Salakanagara)
Richadiana Kartakusuma (Admin Salakanagara)

HARI LAHIR sangat mempengaruhi watak dan kepribadian kendati tak luput watak dan kepribadian juga dipengaruhi keluarga dan lingkunga sekitarnya (pendidikan, pekerjaan dll)

SENIN (SOMA-WARA): Wedal Senin dilambangkan bunga. Sifat dasar dari bunga adalah keindahan jadi tak ada salahnya jika yang lahir di hari senin bisa diberi julukan si Rupawan. Orang-orang ini cenderung narsis dan posesif selalu ceria atau periang selalu membuat kesan humoris pada orang-orang di sekitarnya mempunyai daya pikat yang luar biasa, karena memiliki aura kuat seperti lambangnya = bunga. selalu menjadi pusat perhatian dan orang-orang akan segera menyukaiinya. cocok berkarier di dunia seni hiburan, host adalah profesi yang baik manusia Senin

SALASA (ANGGARA-WARA): Wedal selasa dilambangkan api. Sifat dasar api adalah kuat dan hidup. kharismatik. Disegani karena berjiwa pemimpin. mempunyai rasa percaya diri yang tinggi bukannya hanya dalam penampilan tetapi juga kemampuan. jika dia laki-laki pasti bertubuh tegap, jika dia perempuan terlihat angun dan elegan. cocok berkarier di bidang politik atau sebagai orator karena sikap bawaannya dan kata-katanya dapat dipercaya. bisa juga berkarier di bidang perdagangan atau benjadi pebisnis yang handal.

RABU (BUDDHA-WARA): Wedal rabu dilambangkan daun. Sifat dasar daun adalah kebaikan maka dijuluki si dermawan. Sifat yang penuh kasih membuat orang-orang memanfaatkannya. mempunyai daya empati yang sangat kuat dan mudah jatuh cinta. Tidak bersikap tegas adalah salah satu sifat buruknya. merasa kasihan pada orang lain meskipun kadang rasa kasihnya itu merugikan dirinya sendiri. Kariernya yang terbaik guru atau dokter karena profesi ini sangat cocok untuk menunjang kariernya yang membutuhkan rasa kemanusian dan belas kasih yang tinggi.

KAMIS (WRHASPATI-WARA): Wedal kamis dilambangkan angin. Sifat dasar dari angin adalah selalu bergerak. Jadi tidak ada salahnya jika si anak kamis diberi julukan si pekerja keras. Sifatnya tidak pernah tinggal diam dalam hidupnya. Malas adalah musuh terbesarnya. senang bekerja keras untuk mengembangkan kreativitasnya. sangat bertangung jawab terhadap pekerjaannya juga terhadap keluarganya. Sering kali anak yang lahir di hari kamis selalu menjadi tulang punggung keluarga. Karier terbaik pelaut, pekerjaan yang menguras tenaga, bisnisman karena bisa mengembangakan usahanya dengan baik.

JUMAAH (SUKRA-WARA): Wedal Jumat dilmbangkan air. Sifat dasar dari air adalah diam-diam menghanyutkan. mempunyai sifat yang tenang dan dingin. tapi juga pemurung dan selalu sedih. Karena setiap persoalan sekecil apa pun mereka masukan kedalam hati. Namun bijaksana yang luar biasa, cenderung suka mengalah daripada harus bertikai. mencintai ketenangan. Karier yang cocok penulis, sastrawan, seniman, jurnalis, dan hakim karena sikapnya yang tenang dan bijaksana sangat menunjang terhadap karier mereka.

SABTU (SANAISCARA-WARA): Wedal sabtu dilambangkan bumi. Sifat dasar dari bumi adalah diam namun mempunyai pengetahuan yang luas. Orang-orang ini biasanya mempunyai sifat ingin mejelajah bumi sesuai dengan simbolnya bumi maka mereka ingin mengenali diri mereka dengan mengelilingi bumi. Jadi tidak ada salahnya jika yang lahir di hari Sabtu dijuliki sebagai pelancong. mempunyai jiwa petualang yang tinggi. pemberani yang punya sifat ulet dan tidak mudah menyerah. menikmati kegagalan sebagai kesuksesan yang tertunda. Karier yang cocok untuk mereka adalah duta besar, antropogi, atau ahli sejarah.

MINGGU (ADITYA/RADITYA WARA): Wedal Minggu dilambangkan langit. Sifat dari langit adalah luas - selalu berwawasan luas dan mempunyai pandangan jauh ke depan optimis - namun, sifat jelek yang lahir di Minggu cenderung sombong dan ingin menang sendiri. merasa paling cerdas, selalu bahagia jarang bersedih. kegagalan dalam hidupnya mereka selalu mengangap sebagi riak-riak kecil dalam bahtera hidupnya. Kariernya adalah presiden, pilot, alhi pidato, dan model ****

ilustrasi gambar tina Google

Comments

Popular posts from this blog

NGARAN PAPARABOTAN JEUNG PAKAKAS

Masrahkeun Calon Panganten Pameget ( Conto Pidato )

Sisindiran, Paparikan, Rarakitan Jeung Wawangsalan katut contona